SD NEGERI 060963

SD NEGERI 060963
FOTO BERSAMA KEPALA SEKOLAH DAN GURU-GURU

Senin, 10 Maret 2014

KELAS YG BERSIH DAN NYAMAN IDAMAN KU....

Lingkungan yang bersih dan nyaman adalah salah satu faktor pendukung menambah minat belajar siswa.
Jika siswa belajar dalam kelas yang kotor yang menimbulkan banyak nyamuk dan kurang pencahayaan, membuat siswa malas duduk dikelas apalagi menerima pelajaran. 
Jika kelas bersih, cukup pencahayaan sehingga tidak gelap, dan ditambah dengan karya-karya siswa sendiri yang dipajang didinding. Guru kreatif juga salah satu faktor pendukung siswa yang malas atau sama sekali tidak memiliki minat belajar.